back to top

Ramal IHSG Menguat, Pilarmas Sekuritas Rekomendasikan ‘Beli’ SIDO dan Saham-saham Ini!

STOCKWATCH.ID (JAKARTA) – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) diprediksi menguat pada perdagangan saham hari Jumat (29/8/2025). Analisis ini disampaikan oleh Maximilianus Nico Demus, Associate Director of Research and Investment di Pilarmas Investindo Sekuritas, dalam laporan riset terbaru.

Menurut Maximilianus, IHSG diperkirakan berpeluang naik dalam kisaran terbatas. Level support berada di 7.800 dan resistance di 8.000. “erdasarkan analisa teknikal, kami melihat IHSG berpotensi menguat terbatas,” ujarnya.

Pada penutupan perdagangan Kamis, (28/8/2025), IHSG menguat 15,91 poin atau naik 0,20% ke level 7.952,088. Pada penutupan sehari sebelumnya, Rabu, IHSG berada di level 7.936,176. Sektor industrials mencatat kenaikan paling tinggi dengan penguatan 2,58%. Sebaliknya, sektor infrastructures menjadi yang terlemah dengan penurunan 0,79%.

Untuk perdagangan hari ini, Pilarmas Investindo Sekuritas, merekomendasikan ‘beli’ saham – saham berikut:

  1. BBYB – BUY
    • Last Price: Rp354
    • Support (S): Rp324
    • Resistance (R): Rp382
    • Target: Rp376
  2. PGEO – BUY
    • Last Price: Rp1.515
    • Support (S): Rp1.465
    • Resistance (R): Rp1.585
    • Target: Rp1.580
  3. SIDO – BUY
    • Last Price: Rp530
    • Support (S): Rp525
    • Resistance (R): Rp545
    • Target: Rp540
- Advertisement -

Artikel Terkait

Sempat Disuspensi karena Lonjakan Harga, Dua Saham Ini Bisa Diperdagangkan Lagi Besok 

STOCKWATCH.ID (JAKARTA) – Bursa Efek Indonesia (BEI) resmi mencabut...

Penawaran SBN Ritel ORI029 dengan Imbal Hasil Stabil Bisa Dibeli di Growin’ by Mandiri Sekuritas, Berlangsung Hingga 19 Februari 2026

STOCKWATCH.ID (JAKARTA) – PT Mandiri Sekuritas (Mandiri Sekuritas/Perusahaan) melalui...

Kurangi Porsi Kepemilikan, Investor Asal Singapura Divestasi 0,17% Saham LUCK

STOCKWATCH.ID (JAKARTA) – Serial System International, Pte, Ltd, investor sekaligus...

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Populer 7 Hari

Berita Terbaru